[:id]Dalam rangka memperingati dua dasawarsa psikologi Undip. Dengan bangga IKAPSI (Ikatan Alumni Psikologi Undip) mempersembahkan seminar untuk mahasiswa Psikologi UNDIP, seminar ini ditujukan untuk menjawab tantangan tentang bagaimana kiprah alumni Psikologi Undip dalam menghadapi Era MEA.[:]