Rapat Kerja Awal Tahun

Rapat Kerja Awal Tahun

Rapat kerja awal tahun Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro diselenggarakan pada 31 Januari 2024 dengan agenda paparan strategi manajemen fakultas selama setahun, paparan bidang akademik dan kemahasiswaan, serta paparan bidang sumber daya. Rapat kerja tersebut...

Assessment Center dalam rangka Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama Melalui Mutasi Antar Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (PPT) di lingkungan Pemerintah Kota Semarang

Assessment Center dalam rangka Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama Melalui Mutasi Antar Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (PPT) di lingkungan Pemerintah Kota Semarang

Jasa Psikologi (JAPSI) Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro telah melaksanakan kegiatan Assessment Center dalam rangka seleksi pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama melalui Mutasi antar Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (PPT) di lingkungan Pemerintah Kota...

Magenta Berprestasi Tahun 2023

Magenta Berprestasi Tahun 2023

Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro telah menyelenggarakan kegiatan Magenta Berprestasi 2023 pada tanggal 8 Desember 2023. Magenta Berprestasi merupakan program kerja inovatif hasil kerja sama antara Fakultas Psikologi Undip dengan BEM Fakultas Psikologi Undip...