[:id]
Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro mengadakan program pengabdian ke masyarakat. Program ini dilaksanakan di SD Gisikdrono pada tanggal 5 dan 6 Oktober 2017. Program ini diberikan ke siswa-siswa SD Gisikdrono dari kelas 1 hingga kelas 6. Materi-materi tersebut diberikan oleh Dosen-dosen Fakultas Psikologi Undip. Materi yang disampaikan antara lain tentang resiliensi, siap belajar, regulasi emosi menghadapi ujian nasional dan program-program menarik lainnya.
[:en]
Faculty of Psychology Diponegoro University held a program of dedication to the community. This program is held at SD Gisikdrono on 5 and 6 October 2017. This program is given to Gisikdrono elementary school students from grade 1 to grade 6. The materials are given by Undip Faculty of Psychology Lecturers. Materials presented include resilience, readiness to study, emotional regulation to face national examinations and other interesting programs.
[:]